Video Konfigurasi Email Client Outlook dengan Webmail
January 27, 2016Video ini menjelaskan tentang cara menghubungkan email web dengan email client outlook. Keuntungan menggunakan email client yaitu kita tidak perlu login melalui browser saat hendak membuka email, dan koneksi internet yang dibutuhkan hanya pada saat mendownload email dari server untuk dibaca dan mengupload/post email ke server untuk dikirim ke tujuan jadi menghemat bandwidth.